Visi

 Terwujudnya Pelayanan Transportasi yang Handal dan Terintegrasi di Kota Bekasi

 

          Misi

  • Mewujudkan kelancaran berlalu lintas

  • Meningkatkan moda transportasi yang terintegrasi

  • Mewujudkan keselamatan berlalu lintas

  • Mewujudkan kinerja organisasi yang akuntabel dalam mencapai tujuan